Berdasarkan Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DP3AKB) Pamekasan, terdapat 34 kasus kekerasan yang menimpa perempuan dan anak sejak Januari hingga September 2023.
KDRT
Tekan Angka KDRT, DP3AP2KB Pamekasan Gelar Peningkatan Kapasitas SDM bagi LPLPKK
Kepedulian Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak serta Pengendalian Kependudukan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Pamekasan terhadap kasus kekerasan yang menimpa perempuan dan anak patut diacungi jempol. Faktanya, instansi tersebut menggelar kegiatan Peningkatan Sumber Daya Lembaga Penyedia Layanan Bagi Perempuan Korban Kekerasan di Hotel Cahaya Berlian Pamekasan, Rabu (7/6/2023).
KDRT Dominasi Penyebab Perceraian di Sumenep
Kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) jadi penyebab doninan terjadinya perceraian di Sumenep.
Terhambat Anggapan KDRT adalah Aib, Banyak Kasus Kekerasan pada Perempuan Tidak Dilaporkan
Himpitan ekonomi jadi penyebab umum terjadinya kekerasan terhadap perempuan di Pamekasan. Sepanjang tahun 2022 jumlahnya meningkat dibandingkan tahun 2021.
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.