Madura United memperkenalkan pemain baru Riyatno Abiyoso, Sabtu (2/12/2023).
Liga 1 2023-2024
Lawan Arema FC, Madura United Bidik Hasil Manis di Akhir Paruh Musim Liga 1 2023-2024
Madura United FC tampil kurang konsisten pada lima laga terakhir. Skuad berjuluk Laskar Sape Kerrab ini hanya menang dua kali, seri sekali, dan sisanya harus menelan kekalahan. Apesnya, pil pahit itu ditelan di depan publiknya sendiri saat melawan Dewa United FC dan Borneo FC.
Lakukan Evaluasi Matang, RB Target Hasil Positif saat Menjamu Persik Kediri KU
Madura United FC kelompok usia (KU) akan jalani laga pekan ketiga Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 2023-2024 dengan menjamu Persik Kediri KU.
Madura United KU Amankan 3 Poin Pertama di EPA Liga 1 2023-2024
Pada pekan kedua Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 2023-2024, Madura United U16 dan U20 mampu memetik tiga poin pertamanya.
Kritik Pelatih Madura United, Suporter: Waspadai Kecurangan Wasit dan Pancingan Lawan!
Ciptakan peluang gol sebanyak-banyaknya. Jangan terpancing kecurangan wasit, termasuk tidak perlu naik pitam saat lawan mengulur-ulur waktu!
Madura United U20 Bertekad Awali Kompetisi dengan Manis
Madura United FC U20 akan menjalani laga pertama penyisihan grup Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 2023-2024.
Derby Suramadu, Guntur Harus Bersaing dengan Fakhruddin dan Jacob Mahler
Madura United kemungkinan akan tampil pincang saat menghadapi Persebaya Surabaya di Stadion Gelora Bangkalan (SGB), Minggu (17/9/2023). Hal itu tidak terlepas dari masih cederanya bek asing Cleberson Martins.
Pelatih Madura United Bertekad Putus Kutukan Tak Berdaya di Putaran Kedua
Madura United memiliki rekor kurang enak sejak 2017. Catatan negatif tersebut ialah mampu tampil memukau pada putaran pertama, namun melempem pada putaran kedua. Hal itu yang terjadi pada musim 2017, 2019, dan 2022-2023.
Lawan Persita, Madura United Harus Putus Kutukan ‘No Jaja No Party’
Ungkapan ‘No Jaja, No Party’ makin santer usai Madura United ditahan imbang Bhayangkara FC di Stadion Gelora Bangkalan (SGB). Suporter masih terus menyuarakannya jelang Fakhruddin W. Aryanto bertamu ke markas Persita Tangerang pada pekan ke-11 Liga 1, Jumat (1/9/2023).
Lawan Persikabo 1973, Kiper Madura United Kembali Incar Clean Sheet
Kiper Madura United Wawan Hendrawan membawa misi khusus untuk laga pekan ke-9 BRI Liga 1 2023-2024. Pertandingan tersebut akan mempertemukan tim berjuluk Laskar Sape Kerrab ini kontra Persikabo 1973 di Stadion Wibawa Mukti, Bekasi, Jawa Barat (Jabar), Sabtu (19/8/2023).
Persikabo vs Madura United; Menangkan Lagi, Mad!
Peluang Madura United untuk melanjutkan kemenangan terbuka lebar pada pekan ke-9 Liga 1 2023-2024. Pada pertandingan tersebut akan bersua Persikabo 1973 di Stadion Wibawa Mukti, Bekasi, Sabtu (19/8/2023).
- 1
- 2
- 3
- 4
- Berikutnya
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.