Setelah dipastikan mendapat anggaran Rp94 miliar, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumenep sudah memetakan rincian penggunaan anggaran. Sedangkan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Sumenep masih berkoordinasi dengan Bawaslu Jawa Timur (Jatim).
Dana Hibah
KIPAN Provinsi Jadi Penghambat KIPAN Pamekasan Dapat Dana Hibah
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan telah membentuk kepengurusan Kader Inti Pemuda Anti Narkoba (KIPAN). Itu sebagai upaya mencegah narkoba di Kota Gerbang Salam.
Ajukan Rp1,5 Miliar, KONI Pamekasan Hanya Peroleh Tambahan Dana Hibah Porprov Jatim Rp500 Juta
Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pamekasan akhirnya mendapatkan kejelasan terkait tambahan dana hibah Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur (Jatim) VIII yang diajukan beberapa bulan lalu.
Rp200 Juta Jatah Dana Hibah Kepemudaan Sumenep hanya Menyasar KNPI
Tahun 2023 ini, organisasi kepemudaan (OKP) di Sumenep yang mendapatkan dana hibah hanya Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI), nilainya sebesar Rp200 juta.
KONI Pamekasan Sebut Tambahan Dana Hibah untuk Porprov Jatim 2023 Belum Ada Kepastian
Hingga saat ini, pengajuan penambahan dana hibah untuk gelaran Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur (Jatim) tahun ini masih belum ada kepastian.
Porprov Jatim 2023 Usai, Sisa Dana Hibah KONI Pamekasan Belum Cair Sepenuhnya
-Dana hibah Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pamekasan untuk gelaran Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur VIII 2023 masih belum cair sepenuhnya.
Polres dan KPU Sampang Akan Ketiban Dana Hibah Rp1,4 M
Menghadapi tahun Pemilu 2024, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sampang berencana mengucurkan dana hibah ke Kepolisian Resort (Polres) dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sampang.
Dana Hibah Musala di Pamekasan Mengerucut
Dana hibah untuk yayasan, musala dan masjid tahun ini Rp1,5 miliar. Dana tersebut menyusut jika dibandingkan dengan tahun 2022 kemarin.
Sebagian Penyertaan Modal PDAM Sumenep Digunakan untuk Talangi Dana Hibah
Penyertaan modal untuk Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Sumenep sebesar Rp5,5 miliar sudah dicairkan. Sebagian dana digunakan untuk menalangi dana hibah penyambungan pelanggan baru dari pemerintah pusat.
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.